You are currently browsing the tag archive for the ‘Ubuntu’ tag.

Mungkin anda sudah pernah mencoba menambahkan widget countdown rilis ubuntu ke dalam wordpres anda dan al hasil script yang anda copi tidak bisa muncul. hal ini disebabkan karena wordpress tidak mengijinkan kita untuk memasang javasricpt selain vendor-vendor yang sudah bekerjasama dengan wordpress.

Tapi hal itu bisa kita akalin dengan cara menredirect linknya alias convert ke HTML nah ini codenya

<a href="http://www.ubuntu.com/"><img src="http://www.gelora-batam.org/nano/ubuntu_cdown.php?j=1" alt="Ubuntu: For Desktops, Servers, Netbooks and in the cloud" width="180" border="0" height="150" /></a>

<a href="http://www.ubuntu.com/"><img src="http://www.gelora-batam.org/nano/ubuntu_cdown.php?j=2" alt="Ubuntu: For Desktops, Servers, Netbooks and in the cloud" width="180" border="0" height="150" /></a>

nah sekarang silakan masukan code di atas pada widget wordpress anda… sealamat mencoba

Untuk apa rsync?


Rsync adalah tool untuk transfer dan sinkronisasi file atau tree (struktur direktori dan file) secara satu arah, baik transfer lokal (di sistem yang sama) maupun remote (jaringan/internet). Fungsi rsync mirip/identik dengan tool-tool ini: cp, mv, scp, FTP client. Rsync biasanya digabungkan dengan SSH sebagai metode transpor remotenya, walaupun dapat juga disetup untuk menjadi daemon sehingga tidak membutuhkan SSH. Dalam kasus-kasus tertentu rsync juga dapat digunakan menggantikan HTTP client (seperti wget).

Read the rest of this entry »

Kecepatan Pasti saja merupakan kebutuhan yang sangat penting bagi kita dalam dunia komputer, nah oleh karena itu saya mencoba untuk berbagi ilmu tentang cara memaksimalkan kinerja CPU di Ubuntu, ini sama halnya dengan overcloking yang sering kita dengar di windows, okdeh kita to the point aja langsung.
yang perlu kalian persiapkan adalah :

  1. install “cpufreqd” : sudo aptitude install cpufreqd
  2. sudo lsmod | grep cpufreq , dan anda akan melihat output seperti dibawah ini root@goesary-laptop:/home/goesmvn# sudo lsmod | grep cpufreq
    acpi_cpufreq           15500  1
    cpufreq_userspace      11396  0
    cpufreq_stats          13188  0
    cpufreq_ondemand       14988  0
    freq_table             12672  3 acpi_cpufreq,cpufreq_stats,cpufreq_ondemand
    cpufreq_conservative    14600  0
    cpufreq_powersave       9856  0
    processor              42156  4 acpi_cpufreq,thermal
  3. Edit file cpufreqd di : sudo vim /etc/cpufreqd.conf, pastikan backup telebih dahulu file ini
 Read the rest of this entry »

VLAN

Sebuah Virtual LAN
merupakan fungsi logik dari sebuah switch. Fungsi logik ini mampu
membagi jaringan LAN ke dalam beberapa jaringan virtual. Jaringan
virtual ini tersambung ke dalam perangkat fisik yang sama.
Implementasi VLAN dalam jaringan memudahkan seorang administrator
dalam membagi secara logik group-group workstation secara fungsional
dan tidak dibatasi oleh lokasi.

Dalam tradisioanl LAN,
workstation masing-masing terhubung dengan workstation yang lain
dalam sebuah hub. Perangkat ini akan menyebarkan semua lalu lintas
data di seluruh network. Jika ada dua user yang mencoba mengirim
informasi pada waktu yang sama, sebuah tabrakan (collision) akan
terjadi dan semua pengiriman data akan hilang. Jika tabrakan
(collision) telah terjadi, pengiriman data akan dilanjutkan disebar
di seluruh network oleh hub. Informasi data asal akan terus mengirim
sampai dengan collision hilang. Dengan demikian akan banyak membuang
waktu dan resource (sumber daya). Read the rest of this entry »

wireless di berfungsi saat menginstall ubuntu di acer aspire one, dan setelah mencoba beberapa langkah akhirnya aku meneukan langkah yang cukup ampuh dan memang benar-benar ampuh, ok langsung saja
yang harus kita lakukan adalah :

  1. pilih System–>administration–>hardware drivers
  2. deactive driver wlan yang sudah ada
  3. install package linux-backports-modules-intrepid
  4. sudo aptitude install linux-backports-modules-intrepid
  5. setelah terinsatall reboot komputer
  6. active kan kembali driver yang baru
  7. dan restart lagi sekali


selamat mencoba

hehehehhe…….ternyata ubuntu memang makin keren saja, sekarang saja kita bisa internetan dengan sangat mudah, cukup bermodalkan hp yang ada gprsnya yang jelas, trus ada kabel datanya juga, nah tinggal colok jadi dah kita terkoneksi ke internet hehehehehehe
so untuk lebih jelasnya ni step-step yang harus kalian lakukan

  1. Siapkan HP
  2. Kabel Data (untuk Koneksi)
  3. HP sudah Terseting GPRS
  4. colokan hpnya
  5. waduh itu mah udah biasa, so langsung aja ya ke teknisnya
  6. kamu cari System -> Preference -> Network configuration
  7. Pilih tab Mobile Broadband
  8. pilih add untuk menambahkan operator ap yang dipakai
  9. Setelah Memilih Operator klik Forward
  10. done

selanjutnya kalian tinggal memilih operator di kanan atas seperti memilih wifi, dan akan langsung terkoneksi

selamat mencoba

wah kayaknya sudah ketinggalan ni postinganku, tapi ya gak jadi masalah juga aku pake buat dokumentasi, waduh gak usah dah panjang lebar langsung aj ya

cara installasinya

  1. donwload terlebih dahulu file tar.gz di kambing.ui.edu
  2. setelah di download pake wget pastinya hehehehehe, setelah itu extrak file tar.gz dengan perintah tar -zxvf namafile.tar.gz
  3. setalah selesai mengekstrak, sekarang kalian lakukan removing untuk versi sebelumnya dengan cara aptitude remove openoffice.org* 
  4. Setelah berhasil meremove sekarang kita masuk ke proses installasi,
  5. masuk ke folder hasil extrakannya , kemudian ketik dpkg -i *.deb, setelah itu kalian masuk ke folder desktop integration, dan lakukan juga dpkg -i namafile.deb

Mudah bukan, hanya dengan 5 langkah kita sudah bisa menggunakan open office yang baru heheheheheh
selamat mencoba

temen-temen mungkin ini bisa membantu….. kemaren adit juga si yang ngasi tau in cm mereview aja

nah langsung aj, yang pertama kita lakukan adalah mendownload img.gz untuk membuat bootable dari flash disk ikuti langkah2nya ya

1. wget http://archive.ubuntu.com/ubuntu/dists/ … oot.img.gz
2. ketik zcat boot.img.gz > /dev/sdxxx
NB: sdxxx= tempat flash disk

cara mengetahui tempat flash disk, bisa dilakukan dengan cara fdisk -l
sesuaikan tempat flash disknya dengan yang ada pada komputer anda.
nah setelah selesai maka nama flash disknya akan berubah menjadi install ubuntu klo gak salah hehehehehe D

setelah itu tinggal booting deh……bisa kan booting melalui USB?????

Nah setelah ini ..aku inget nih..temen2 semua tinggal siapin satu server sebagai tempat kita naruh source untuk nginstall lewat network yang dibantu melalui usb boot ini. Nah trus di komputer server siapkan apache webserver kalo belum ada tinggal diinstal,, caranya :
– sudo apt-get install apache2
Lagi-lagi ini musti kita siapin dulu repositorynya , sebaiknya kita gunakan repository dari server universitas kita yang tercinta..yaitu mirror.unud , caranya :
– buka source list untuk repository
sudo vim /etc/apt/sources.list
trus sebaiknya hapus aja semua isinya,, tinggal teken huruh D yang lama di keyboard trus kita isiin :
deb http://mirror.unud.ac.id/ubuntu hardy main universe multiverse restricted

nah trus di save dan kita update database repository dengan cara :
sudo apt-get update

nah selanjutnya setelah selesai proses instalasi web server , langkah selanjutnya kita donlot iso ubuntu hardy , lagi-lagi sebaiknya donlot dari server kita tercinta di http://spawn.ilkom.unud.ac.id

setelah selesai donlot kita buatkan sebuah folder di var/www , caranya
-sudo mkdir /var/www/ubuntu

nah trus kita mount isi iso ke folder ubuntu tadi caranya :

sudo mount /direktory_iso /var/www/ubuntu/ -o loop

nah selesai dah, ntar pas proses instalasi tinggal kita arahkan ke ip server yang kita barusan buat tadi.

Oh ya yang sangat penting dan perlu diingat adalah image untuk flash disk sangat tergantung dari versi ubuntu yang ingin kita install jadi kalo kita mau install jadi kalo kita mau install versi hardy ya kita musti pake image versi hardy .